Wednesday, July 8, 2009



APAKAH KOLOSTRUM ITU?

Kolostrum adalah cairan prasusu yang dihasilkan oleh induk mamalia dalam waktu 24-48 jam pertama setelah melahirkan anak. Kolostrum mengandung berbagai jenis faktor imunitas, faktor pertumbuhan dan nutrisi penting lainnya yang sangat berguna bagi kelangsungan hidup, pertumbuhan dan kesehatan bagi bayi mamalia yang baru dilahirkan.

Kolostrum manusia mengandung 2% IgG, sedangkan Kolostrum Sapi mengandung 86% IgG yang merupakan salah satu bagian yang sangat penting dalam system imunitas tubuh. Berdasarkan penelitian bahwa struktur biologis kolostrum sapi cocok ke semua makhluk mamalia, termasuk cocok bagi manusia. Bahkan kandungan faktor imunitasnya 40x lebih tinggi daripada kolostrum manusia. Kolostrum memberikan manfaat kesehatan secara umum, berbagai substansi yang terkandung dalam kolostrum bermanfaat untuk meningkatkan vitalitas fisik dan daya tahan tubuh.

3 FAKTOR UTAMA KANDUNGAN DALAM KOLOSTRUM

Faktor Imunitas (Natural Immune System)

Komponen aktif yang sangat efektif dalam meningkatkan daya tahan tubuh terhadap berbagai jenis penyakit.

*
Kolostrum mengandung lebih dari 95 jenis factor imunitas yang berguna untuk melawan penyakit akibat infeksi virus, bakteri, jamur dan bibit penyakit lainnya. Immunoglobulin (Antibodies: IgG, IgA, IgM, IgD, IgE), meningkatkan daya imunitas tubuh terhadap serangan berbagai jenis penyakit dan bibit penyakit.
*
Proline-rich Polypeptide adalah hormone yang berfungsi untuk mengatur keseimbangan aktifitas kerja imunitas tubuh sehingga terhindar dari under active immune system ataupun over active immune system (Auto immune disorder).
*
Lactoferrin adalah protein yang berfungsi sebagai anti-virus, anti bakteri, dan meningkatkan kadar oksigen pada jaringan tubuh.



Faktor Pertumbuhan (Natural Growth Factors)

Menurut penelitian bahwa saat tubuh mengalami penuaan maka kandungan Faktor pertumbuhan dalam tubuh sudah berkurang. Kolostrum dengan kandungan Faktor Pertumbuhan alami (IgF 1, IgF 2, TgF A, TgF B, PdgF, FgF, EgF, HgH) dapat mencegah berbagai masalah akibat dari proses penuaan tubuh, antara lain :

* Merangsang perkembangan sel dan jaringan tubuh.
* Memperbaiki kerusakan sel yang disebabkan oleh serangan penyakit dan proses penuaan alami.
* Membantu proses regenerasi jaringan Jantung, hati, paru- paru, liver dan berbagai jaringan organ tubuh lainnya.
* Merangsang sintesis protein yang berfungsi untuk peremajaan kulit dan tulang.
* Mengurangi lemak dan meningkatkan massa otot.
* Membantu memperbaiki suasana hati dan mental melalui proses neurotransmitter pada otak.
* Karena efek regeneratif kolostrum bekerja hampir pada seluruh bagian struktur sel tubuh maka kolostrum sangat efektif untuk mencegah proses penuaan dini.
* Memperbaiki dan menjaga keseimbangan metabolisme dalam tubuh.



Faktor Nutrisi (Natural Essential Nutrition)

Kaya kandungan Nutrisi, Protein, vitamin dan mineral untuk melengkapi kebutuhan gizi tubuh. Berbagai kandungan nutrisi susu ini untuk mendukung proses kerja imunitas tubuh, perbaikan dan regenerasi sel dalam jaringan tubuh, serta keseimbangan proses metabolisme tubuh secara optimal.

Dr. E.L. palmer, Atlanta, GA Centre for Disease Control

“Colostrum sangat dikenal bahwa banyak sekali antivirus yang terkandung di dalamnya”

Hj. Aisah, 85 tahun
Sepulang dari ibadah haji, saya terjatuh hingga meng-akibatkan tulang tangan saya patah. Cucu saya menyarankan untuk mengkonsumsi susu M-CO green


TANYA JAWAB SEPUTAR KOLOSTRUM
*
Mengapa saya perlu minum susu M-CO green susu bubuk dengan kolostrum ?
Dari berbagai hasil penelitian menunjukkan bahwa setelah manusia melewati masa puberitasnya, produksi faktor imunitas dan faktor pertumbuhan dalam tubuh semakin berkurang. Faktor pertumbuhan dan imunitas sangat penting bagi tubuh untuk melawan bibit penyakit, memulihkan jaringan tubuh yang rusak serta menjaga keseimbangan metabolisme tubuh. Dengan berkurangnya kedua faktor diatas maka manusia mengalami proses penuaan. Untuk menjaga vitalitas tubuh kita maka perlu untuk mengkonsumsi M-CO green yang mengandung kolostrum sehingga memenuhi kebutuhan tubuh akan faktor imunitas dan pertumbuhan.

*
Kenapa Kolostrum Sapi dapat di konsumsi oleh manusia ?
Berdasarkan analisa dan penelitian ilmiah yang dilakukan di beberapa pusat penelitian kesehatan dan universitas di seluruh dunia bahwa kombinasi molekuler pada faktor imunitas dan faktor pertumbuhan pada kolostrum sapi identik dengan yang terkandung pada kolostrum manusia, yang membedakan hanya jumlah kandungan IgG, pada kolostrum manusia 2% IgG dan kolostrum sapi adalah 86% IgG. dan juga ditemukan bahwa hanya kolostrum sapi yang tidak bersifat spesifik (not species specific) dan dapat bekerja pada manusia dan makhluk mamalia lainnya.

*
Mengapa memilih Kolostrum dari New Zealand ?
Karena Kolostrum New Zealand mempunyai reputasi yang sangat baik, terkenal sebagai Kolostrum kualitas premium di seluruh dunia. Karena Ternak Sapi sumber kolostrumnya bebas antibiotic, hormone dan makan dari padang rumput yang bebas pestisida, sangat alami. Kondisi alam yang masih segar, dan diproses menggunakan teknik yang terintegritas, didukung dengan teknologi yang terkini maka kandungan aktif kolostrum masih tetap terjaga.

*
Apakah wanita hamil bisa mengkonsumsi Susu Kolostrum M-CO green?
Pada dasarnya Kolostrum tidak akan mengganggu kondisi ibu hamil dan janin, tetapi selama masa kehamilan untuk mengkonsumsi berbagai jenis supplement, vitamin, dan obat-obatan sebaiknya dikonsultasikan dulu kepada Dokter Kandungan. Tetapi setelah melahirkan anak sudah dapat mengkonsumsi Kolostrum karena sangat baik untuk meningkatkan daya tahan tubuh, mengembalikan fitalitas yang berkurang akibat melahirkan. Imunitas dalam kadar jumlah yang sangat signifikan, mengandung kadar protein, vitamin dan mineral serta rendah laktosa.

*
Apakah Perbedaan antara Susu Kolostrum dan Susu lainnya?
Kolostrum bukan hanya mengandung segala macam manfaat susu tetapi juga mengandung factor pertumbuhan dan factor imunitas dalam jumlah yang sangat signifikan, mengandung kadar protein, vitamin dan mineral serta rendah laktosa.

*
Bolehkah Susu Kolostrum M-CO green diminum bersama dengan supplement atau obat-obatan?
Kolostrum bukanlah obat melainkan Susu yang mengandung Kolostrum, yang bisa memperbaiki sistem penyerapan zat-zat menjadi maksimal. Tetapi ada beberapa obat-obatan yang kehilangan fungsinya apabila berinteraksi dengan susu, jadi konsultasikan dengan dokter apakah obat atau supplement yang diminum tidak berinteraksi dengan susu.

*
Kapan waktu yang baik untuk minum Susu M-CO green dan berapa banyak?
Susu M-CO green sangat bagus dan efektif diminum saat perut kosong, 1-2 sachet per hari, pagi hari sebelum sarapan, sore hari sebelum makan, atau malam hari sebelum tidur.

*
Apakah seorang Vegetarian boleh minum Susu Kolostrum M-CO green?
Kolostrum adalah makanan pertama untuk mahluk hidup merupakan anugerah bagi mahluk hidup yang baru dilahirkan (Colostrum is the first food for life – it is the gift of new life!). bagi yang lacto-ovo vegetarian tentu boleh minum susu, kembali menjadi pilihan sendiri bagi kaum vegetarian.

Susu Prima M-CO green dapat dikonsumsi untuk semua umur:

* Susu efektif mencegah penuaan dini.
* Membantu proses pemulihan pasca bedah, dan pasca melahirkan.
* Efektif mengurangi depresi.
* Kandungan IGF-1 membantu proses penurunan berat badan dalam program diet sehat.
* Membantu mengontrol kadar gula dalam darah.
* Mencegah kolestrol.

CARA PENYAJIAN :
Tuangkan satu sachet susu M-CO green ke dalam satu gelas air, aduk sampai rata. Jangan gunakan air panas. Minum 1-2 sachet sehari sebelum makan.

CARA PENYIMPANAN :
Simpan dalam suhu ruangan, hindari matahari langsung.

Harga Rp. 280rb / Box isi 20 Sachet

No comments: